Lapas kelas 1 Semarang ikuti Pengukuhan SATOPS PATNAL

    Lapas kelas 1 Semarang ikuti Pengukuhan SATOPS PATNAL
    Lapas kelas 1 Semarang ikuti Pengukuhan SATOPS PATNAL

    SEMARANG – Lapas Kelas I Semarang ikuti kegiatan Pengukuhan Satops Patnal oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah, Tejo Harwanto, pada Selasa (20/02/2024).

    Kakanwil Kemenkumham Jateng, Tejo Harwanto mengukuhkan Satuan Operasional Kepatuhan Internal (Satops Patnal) Jajaran Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Jateng Tahun 2024.

    Kegiatan Dihadiri oleh seluruh Kepala Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan se-Jawa Tengah, adapun Apel pengukuhan berlangsung di Ballroom The Wujil Resort and Conventions, Ungaran, Kabupaten Semarang.

    Pembacaan ikrar Satops Patnal Pemasyarakatan dipimpin oleh Kepala Divisi Pemasyarakatan Kadiyono, kemudian Dilanjutkan dengan penyematan lambang SATOPS PATNAL oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah.

    Pengukuhan SATOPS PATNAL bertujuan agar tim yang sudah dibentuk dapat menjalankan kewajiban tugas nya yaitu untuk mewujudkan pencegahan dan penindakan gangguan keamanan dan ketertiban secara efektif serta perbaikan seluruh aspek pelaksanaan tugas pemasyarakatan meliputi fungsi pembinaan petugas dan peningkatan layanan pemasyarakatan.

    Tim Satops Patnal Pas juga memiliki tugas merencanakan, melaksanakan, mengendalikan, melaporkan dan menindaklanjuti pelanggaran prosedur, penyalahgunaan wewenang dan gangguan keamanan dan kertiban pada bidang perawatan, pembinaan, pembimbingan, pengelolaan basan dan baran, pengamanan serta pembinaan kepegawaian di UPT Pemasyarakatan.

    (Ari) 

    jawa tengah semarang lapas semarang kalapas semarang usman madjid usman madjid lapas kelas 1 semarang pengukuhan satops patnal kakanwil kemenkumham jateng tejo harwanto kadivpas kemenkumham jateng kadiyono berita dan informasi lapas semarang terkini dan terbaru hari ini kumpulan berita lapas semarang terkini informasi narapidana lapas semarang terkini informasi terkini lapas semarang informasi berita satops patnal jateng terkini dan terbaru berita utama lapas semarang terkini kemenkumham jateng terkini kemenkumham hari ini https://semarang.apdesi.id/lapas-kelas-1-semarang-ikuti-pengukuhan-satops-patnal
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Kepala Seksi Perawatan Lapas Semarang beri...

    Artikel Berikutnya

    Prosesi Pernikahan Warga Binaan Lapas kelas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Monitoring Renovasi Dapur Lapas Semarang, M Hilal: Tetap Utamakan Kebersihan dan Gizi Makanan
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati

    Ikuti Kami